Penyanyi Latino gay? Mungkin semua orang cuma tahu Ricky Martin saja. Sebenarnya ada banyak, salah satunya adalah Juan Gabriel. Di Indonesia, nama dan mukanya memang tidak dikenal. Tapi bagi para penggemar telenovela Meksiko pasti pernah dengar lagunya yang menjadi soundtrack Inocente De Ti (Polosnya Dikau) yang dibintangi oleh keponakan Thalia, Camila Sodi, dan Valentino Lanús. Di Indonesia, judulnya diganti menjadi Florecita Gadis Bunga dan pernah tayang di RCTI, sekitar th 2006.
Juan Gabriel - penyanyi GAY |
Juan Gabriel punya empat anak kandung tapi tidak ada yang tahu siapa wanita yang melahirkannya. Karena Juan itu kemayu, dia dituduh mengadopsi. Tapi Juan berkelit bahwa mereka itu darah dagingnya, dan bahwa bahwa wanita yang melahirkan mereka adalah sahabat baiknya. Mungkin seperti kasus sewa rahim yang dilakukan Ricky Martin.
Berikut cuplikan video pembuka dari telenovela Inocente de Ti - Florecita Gadis Bunga. Mungkin ada yang pernah nonton dan masih ingat lagunya???
Berikut cuplikan video pembuka dari telenovela Inocente de Ti - Florecita Gadis Bunga. Mungkin ada yang pernah nonton dan masih ingat lagunya???
Juan Gabriel - Penyanyi GAY Latino
Views:
85
0 komentar:
Posting Komentar