Jumat, 17 Mei 2013

Hari IDAHO dirayakan di mana-mana (kecuali di negara2 homofobik - setahuku Indonesia tidak merayakan). IDAHO adalah hari internasional melawan homofobia. Di Israel, sebuah acara IDAHO diadakan di kedubes AS. Ironisnya, seorang GAY asal PALESTINA dilarang berpidato! Yang pasti larangan itu bernuansa anti Palestina.
The US Embassy in Tel-Aviv, Israel has held a reception in honor of IDAHO, but not a single a single Palestinian was invited to speak
Larangan ini kabarnya adalah pesanan Israel yg tidak suka ada orang Palestina berpidato. Saat ditanya, kedubes beralasan tidak ada waktu pidato lagi untuk wakil Palestina. Gay Palestina ini wakil dari organisasi lesbian Aswat. Aswat mendapat undangan resmi untuk hadir. Dalam acara itu, berbagai tokoh gay berpidato tapi wakil Palestina justru dilarang.


Aswat langsung komplain, "Perjuangan kami sebagai gay berhubungan dengan perjuangan kami untuk keadilan bagi Palestina. Aksi kedubes Amerika sungguh diskriminatif."

Ahmed seorang murid jurusan psikologi juga komplain "Kejadian ini sungguh mengecewakan. Kami gay Palestina juga bagian dari komunitas Israel. Sungguh keterlaluan kalo mereka melarang warga non-Yahudi untuk berpidato dalam acara IDAHO. Lebih keterlaluan lagi ulah ini datang dari negara yg mengaku2 berdemokrasi."

Jubir organisasi gay Israel - Eran Dey - ikutan kaget mendengar berita ini. "Kami kaget saat mendengar Aswat dilarang berpidato padahal mereka bagian dari komunitas gay Israel. Suara mereka unik. Makanya kami juga heran kok adminstrasi Obama yg katanya teman dari diversitas malah melarang gay Palestina." 

Hingga berita ini diturunkan, pihak kedubes AS di Tel Aviv menolak berkomentar.

Kedubes AS Di Israel Larang GAY Palestina Berpidato!

  • Uploaded by: Video Gay
  • Views:
    203804
  • Category:
  • Share

    0 komentar:

    Posting Komentar

     
    Copyright © 2025 Download Video Bokep Gay | Designed by Templateism